PT Brilliand Makmur Perkasa (BMP)

Tentang Perusahaan

PT Brilliand Makmur Perkasa bergerak dalam pengembangan produk dan pembangunan mitra UMKM profesional sejak tahun 2023, berfokus pada pembinaan, pengelolaan, dan pencapaian target usaha UMKM.

Visi

Mendorong transformasi dengan integritas dan dampak yang terukur.

Misi

Membangun kapasitas, akses, dan kemitraan untuk pertumbuhan UMKM.